Gubernur-gubernur Riau yang pernah ditangkap KPK:
Saleh Djasit (periode 1998-2003) ditangkap pada tahun 2008 karena korupsi proyek pengadaan mobil pemadam kebakaran.
Baca Juga: Kenapa Gubernur Riau Jadi Langganan KPK...?
Rusli Zainal (periode 2003-2013) terjerat dua kasus, yaitu korupsi Pekan Olahraga Nasional (PON) XVIII dan kasus izin pemanfaatan hasil hutan kayu (IUPHHK-HT) pada tahun 2013.
Annas Maamun (periode 2014-2019) ditangkap pada tahun 2014 dan kembali ditetapkan sebagai tersangka pada tahun 2022 karena suap alih fungsi hutan dan suap terkait pengesahan RAPBD Perubahan.
Abdul Wahid (Gubernur saat ini) ditangkap dalam operasi tangkap tangan (OTT) KPK pada November 2025 terkait dugaan suap proyek infrastruktur di Dinas PUPR Provinsi Riau.
IKUTI BERITA LAINNYA DI GOOGLE NEWS